WELCOME to BLOG KKN Tematik UNILA 2011 Kampung PENUMANGAN

Rabu, 13 Juli 2011

Pepung Meghanai Mulei

suasana pepung Meghanai Mulei

Pepung Meghanai Mulei
 Pepung Meghanai Mulei adalah pepung anak adat yang dilaksanakan setelah Pepung Marga/adat(bapak adat) yang dilakukan oleh bapak/tokoh adat.
Pepung Meghanai Mulei adalah Suatu pertemuan pemuda-pemudi  yang dilakukan ketika akan diadakan acara pernikahan yang dimana dalam pertemuan ini membahas tentang pelaksanaan acara/gawi.
yang didalamnya meliputi.

.penyerahan duit cenggeng( uang adat)

.pembentukan kepanitiaan dalam pelaksanaan gawi/acara

prosesi nyuak

setelah itu para pemuda dan pemudi melakukan nyuak(memberitahu pada masyarakat bawasanya akan dilaksanaan gawi atau acara dengan cara mendatangi rumah demi rumah)

kira-kira kalimat nyuaknya sebagai berikut:

"Tabik pun ikam dikayun jak pepadun stan cow drajow agow meti nyipak adok nuwow .......... ulah yow agow nerangken kawin anak now,nyebeleh bian senow dikan jemoh nyawow now kibaw daging sapi, kelui ramik kilui ragem pun".

kira-kira yang artinya:

"Permisi kami disuruh dari adat(pepadun) stan cow drajo supaya dapat datang di kediaman/rumah ..........untuk menyaksikan perkawinan anaknnya.  menyembelih hari ini dimakan besok nyawanya kerbau daging sapi,dalam rangka merestui pernikahan tersebut(sakai sambaian).

0 komentar:

Posting Komentar

 
Design by Free Wordpress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Templates